Kompak! Vicky Alaydrus Unggah Foto Berlebaran Bareng Mantan

Vicky Alaydrus dan Hassan Alaydrus mesin keduanya telah bercerai, namun di Moment lebaran kali ini terlihat kompak.
Hal itu, diketahui lewat unggahan Instagram @vickyalaydrus ia membagikan Moment tersebut.
"Ied Mubarak everyone, minal aidin walfaizin, mohon maaf lahir dan batin" tulisnya dalam keterangannya, pada Senin (2/5/2022).
Seperti diketahui, selebgram Vicky Alaydrus telah resmi bercerai dari sang suami, Hassan Alaydrus. Keduanya tak lagi berstatus suami istri pada tanggal 23 Februari 2021.