Viral Pria Ini Sebut Tinggalkan Kreator Konten FB Pro Karena Dianggap Tak Menguntungkan

Lambeturah.co.id - Sebuah video yang memperlihatkan seorang pria pedagang gorengan diminta untuk tinggalkan kreator konten FB Pro karena dianggap tak Menguntungkan viral di media sosial.
Dalam videonya, pria itu mengatakan FB pro hanya menguntungkan perusahaan dan tidak menghasilkan bagi penggunanya tersebut.
"Buat konten kreator tinggalkan, sadarlah" tulisnya dalam keterangan video dikutip pada Jumat (14/2/2025).
Sontak video itu membuat sejumlah netizen ramai memberikan beragam komentarnya. "Mohon maaf apakah FB pro dapat gajih" kata netizen.
"Ada kok gajinya dari fbpro" timpal netizen lainnya.
"Gaji fbpro udh beli kuota" sahut netizen lagi.