Viral Wanita Ini Dorong Motor Mogok, Kekasih Pria Malah Gak Turun, Netizen: Kebalik Woi

Lambeturah.co.id - Sebuah video yang memperlihatkan pengendara motor mogok dan mendorongnya. Tapi, bukanya Pria itu malah diduga Kekasih wanitanya yang mendorong motor tersebut.
Dalam video yang viral di media sosial, tampak bukannya pria itu yang mendorong motornya malah pria itu yang tetap berada diatas motor.
"Kebalik woi bang" tulisnya dalam keterangan di akun TikTok @aryaaa dikutip pada Sabtu (16/11/2024).
Sontak saja, video itu menuai beragam reaksi dari sejumlah netizen yang melihatnya. "Bang woi gak Kebalik itu" kata netizen.
"Tega Banget masa cewek yg suruh dorong motor" timpal netizen lainnya.
"Karena cinta..makan tuh cinta" sahut netizen lagi.