Dikira Sudah Habis! Bapak Ini Malah Marah-marah Ke Orang Gegara Kopi Istrinya Dipindahkan

Lambeturah.co.id - Sebuah video yang memperlihatkan seorang pria yang sudah berusia tiba-tiba marah ke wanita gegara dikira kopinya sudah habis viral di media sosial.
Awalnya wanita ini mengira jika kopinya sudah habis lantaran sudah sedikit dan menggeser kopinya untuk ia duduk.
"Terimakasi bapak2 yang udah melindungi saya di salah satu swalayan tadi ya" tulisnya dalam keterangan video dikutip pada Minggu (16/2/2025).
Sontak video itu membuat sejumlah netizen ramai memberikan beragam komentarnya. "Lha si bapak ngamuk2 aja padahal istrinya yg salah" kata netizen.
"Kenapa gak diabisin malah ditinggal kopinya wajar lah" timpal netizen lainnya.
"Mungkin sibapak lg banyak beban" sahut netizen lagi.